Hosting adalah suatu layanan yang memungkinkan seorang individu, organisasi atau perusahaan untuk membuat blog, website atau aplikasi dengan bahasa pemograman tertentu yang dapat diakses via koneksi internet oleh seluruh orang yang terhubung ke internet. Bahasa pemograman yang biasa digunakan adalah php, ruby, python, node.js dan masih banyak lainnya. Layanan yang terkait dengan hosting biasanya